Kuning adalah warna favorit istri saya. Ini juga menandakan keadaan perkuliahan saya yang harus bersiap siaga untuk segera menyelesaikan Theses.
Saya menulis Perancangan Sistem Knowledge Management untuk KBM Bahasa Inggris. Ternyata permasalahannya menjadi luas dan meluas setelah saya membaca buku dan referensi dari UI dan PDII LIPI. Sesuai dengan hasil konsultasi dengan Dosen pembimbing, saya akan fokuskan pada pengajaran bahasa inggris.
Semoga cepat selesai.