Monday, May 01, 2006

Buku dan Signature Pak Onno



Pada pameran dan seminar di Roxy Squere, saya membeli buku Video Conferencing karya Pak Onno W. Purbo seharga Rp. 15000,00. Tapi apa daya, ternyata saya kehilangan RP.100.000,00. Hal ini disebabkan sewaktu membayar saya gunakan uang seratusan tersebut dan tak ada kembalian. So, saya pinjam uang Iwan. Nah saat itulah saya tidak begitu ingat apakah uang tersebut sudah dikembalikan atau belum?

Anyway gwe gak mau berburuk sangka. Memang uang itu bukan rejeki gwe. Ga apalah, yang penting gwe dapet tanda tangan Pa Onno. Walaupun untuk mendapatkannya gwe harus keluar uang Rp. 115000,00

Hehehe...... kecian deh gue!

No comments:

Post a Comment

Be a good person, please!!